Desa Sendang Agung Kec Plaosan Kab Magetan Gelar Musdesus

Reporter Redaksi 747 Views

Magetan, Media RCM.com – Pada hari tanggal 26 mei tahun 2025 di wilayah kecamatan Plaosan kabupaten Magetan mengadakan musyawarah desa khusus terkait pembentukan koperasi merah putih di tiga desa di wilayah kecamatan Plaosan di antaranya desa Sendang Agung, desa Nitikan dan kelurahan Plaosan.

Pada acara tersebut hadir dari forkopimncam yang di hadiri bapak camat wilayah setempat DIAN MAHERU ROBBI W S.TTP,M.Si dan hadir juga dari dinas koprasi kabupaten Magetan yang nanti akan menjelaskan terkait program koprasi merah putih,hadir juga Kapolsek juga danramil setempat serta RT/RW dan juga seluruh perangkat serta ketua bpd beserta anggota.

Di awal acara di mulai dengan menyayikan lagu wajib. Indonesia Raya dan di lanjutkan sambutan yang di sampaikan oleh kepala desa Lilik Sriyani,dan di lanjutkan menyaksikan vidio dari bapak presiden H.Prabowo Subiyanto tentang koprasi merah putih yang nanti wajib di bentuk di seluruh pemerintahan desa juga kelurahan di semua wilayah desa dengan berbagai sektor yang ada baik bidang pertanian,perikanan dan perdagangan dan lain nya.

Dan sebelum di bentuk harus di bentuk struktur berdirinya koprasi tersebut dengan asas koprasi dari kita untuk kembali ke kita yang secara terperinci di berikan arah dari dinas koprasi kabupaten Magetan.

- Advertisement -

Setelah acara selesai seluruh tamu undangan meninggal ruang rapat musdessus atau musyawarah desa khusus dan juga penanda tanganan berita acara tentang terbentuk nya koprasi merah putih tersebut. (beni BRT mgt)

Bagikan Berita Ini
Tinggalkan Ulasan

Tinggalkan Ulasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *